Berikut Soal PTS PJOK Kelas 1 Semester 1 dan Kunci Jawaban, Terkini
Berikut Soal PTS PJOK Kelas 1 Semester 1 dan Kunci Jawaban, Terkini, kembali admin sajikan secara mudah lengkap dengan kunci jawaban, sehingga bisa dijadikan sebagai bahan belajar dan latihan menjawab Soal Ujian Tengah Semester/Penilaian Tengah Semester 1 atau semester ganjil.
Diharapkan dengan hadirnya Soal PTS PJOK Kelas 1 semester 1 dan Kunci Jawaban atau Soal PJOK Kelas 1 Semester 1 ini, dapat dijadikan sebagai salah satu faktor penunjang belajar/berlatih menjawab soal-soal latihan, terlebih pelajaran Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan.
Untuk memudahkan adik-adik kelas 1 dalam menjawab soal ujian pts pjok semester 1, sudah kami sediakan soal uts dalam bentuk format Pdf dan Kunci Jawaban PJOK kelas 1 SD semester 1 serta bisa diunduh secara gratis pada laman pendidikanterkini dibawah ini.
Soal PJOK Kelas 5 SD/MI Kurikulum 2013 Semester 1 dan Kunci Jawaban
Berikut Soal PTS PJOK Kelas 1 Semester 1 dan Kunci Jawaban, Terkini
Saran kami apabila buah hati kita hendak mengerjakan atau menjawab soal pts pjok kelas 1 semester 1 dirumah, alangkah lebih baiknya didampingi orang tua selama proses belajar sedang berlangsung.
soal-soal uts pjok kelas 1 semester 1 revisi terbaru ini sudah mengacu pada buku materi yang digunakan siswa kelas 1 Sekolah Dasar, sesuai dengan KD (Komptensi Dasar).
Adapun soal PTS PJOK Kelas 1 SD/MI Semester I ini, kami sajikan dalam beberapa bentuk soal, berupa Pilihan dan isian singkat. Bahkan soal latihan UTS/PTS ini juga bisa dijadikan sebagai latihan untuk menjawab soal ulangan harian/PH PJOK Kelas 1. langsung saja untuk lebih detilnya bisa disimak di bawah ini.
Soal PJOK Kelas 5 SD/MI Kurikulum 2013 Semester 1 dan Kunci Jawaban
Soal PTS PJOK Kelas 1 Semester 1 dan Kunci Jawaban
Soal UTS PJOK Kelas 1 Semester 1 2020, Soal UTS PJOK Kelas 1 Semester 1 2021, maupun Soal UTS PJOK Kelas 1 Semester 1 2022 secara kasatmata tidak jauh berbeda dikarnakan pada tahun sebelumnya 2020 juga menggunakan kurikulum 2013 dan untuk tahun ini sebagian sekolah sudah menerapkan kurikulum merdeka
Diharapkan Soal penjaskes Kelas 1 Semester 1 dan Kunci Jawaban 2019, Soal penjaskes Kelas 1 Semester 2 dan Kunci Jawaban 2021, Soal penjaskes Kelas 1 Semester 2 dan Kunci Jawaban 2022 setidaknya bisa membantu adik-adik dalam menghadapi ujian tengah semester 1.
Keterangan Soal PTS PJOK Kelas 1 Semester 1
Jumlah soal pilihan ganda : 15
Jumlah soal isian singkat : 5
Soal PTS PJOK Kelas 1 Semester 1 Pilihan Ganda
I. Berilah tanda silang (x) pada huruf a, b, c atau d dengan jawaban yang benar !
1. Gerak berpindah tempat disebut gerak ….
a. Lokomotor
b. Non-lokomotor
c. Manipulatif
jawaban: a
2. Yang termasuk contoh gerak lokomotor adalah ….
a. Jalan
b. Menekuk
c. Lempar
jawaban: a
3. Perhatikan gambar berikut!
Gambar diatas adalah gerakan . . . . .
a. Berjalan
b. Berlari
c. Melompat
jawaban: a
Soal dan Kunci Jawaban AKM SMA Literasi, Numerasi Terbaru
4. Pada permainan ular-ularan, orang pertama berperan sebagai ….
a. Kepala
b. Badan
c. Ekor
jawaban: a
5. Tujuan permainan ular-ularan adalah untuk melatih ….
a. Kekuatan
b. Kecepatan
c. Kekompakan
jawaban: b
6. Berjalan berpasangan dilakukan oleh …. Anak
a. 1
b. 2
c. 3
jawaban: b
Soal PTS PJOK Kelas 2 SD/MI Semester 1 K13 dan Kunci Jawaban
7. Membungkukkan badan adalah contoh gerak ….
a. Lokomotor
b. Non-lokomotor
c. Manipulatif
jawaban: b
8. Alat panca indera yang berfungsi untuk melihat disebut ….
a. Telinga
b. Mata
c. Hidung
jawaban: b
9. Berlatih baris-berbaris untuk melatih ….
a. Kebersihan
b. Kekuatan
c. Kerapian
jawaban: c
Download Buku PJOK Kelas 7 K13 Revisi Terbaru, Buku Guru dan Buku Siswa
10. Untuk menjaga kebersihan rambut, kita harus keramas menggunakan ….
a. Sabun
b. Sampo
c. Sanitizer
jawaban: b
11. Mandi sebaiknya dilakukan sehari …. kali
a. 1
b. 2
c. 4
jawaban: b
12. Rajin berolahraga beguna untuk menjaga ….
a. Kesehatan
b. Kerapian
c. Kebersihan
jawaban: a
13. Gambar dibawah ini posisi anak sedang….
a. Berdiri tegak
b. Membungkuk
c. Menekuk
jawaban: b
14. Sikap kapal terbang berguna untuk melatih ….
a. Kecepatan
b. Kelincahan
c. Keseimbangan
jawaban: c
15. Alat panca indera ada ….
a. 3
b. 4
c. 5
jawaban: a
Soal PTS PJOK Kelas 1 SD Semester 1 Isian Singkat
1. Jalan, lari dan lompat adalah contoh gerak …………………………………………………………
jawaban: lokomotor
2. Alat indera untuk mendengar disebut ………………………………………………………………
jawaban: telinga
3. Gerak tidak berpindah tempat disebut gerak ………………………………………………………
jawaban: non lokomotor
4. Salah satu contoh gerak non-lokomotor adalah ……………………………………………………
jawaban: membungkukkan badan
5. Untuk menjaga kebersihan badan, sebelum berangkat ke sekolah harus ………………………….
jawaban: mandi
0 Response to "Berikut Soal PTS PJOK Kelas 1 Semester 1 dan Kunci Jawaban, Terkini"
Posting Komentar