Beranda · Info Pendidika · Adminitrasi · Soal · Buku · Mater

Soal PTS PJOK Kelas 6 Semester 2 K13 dan Kunci Jawaban

Soal PTS PJOK Kelas 6 Semester 2 K13 dan Kunci Jawaban akan kami ketengahkan kehadapan siswa-siswi kelas enam SD/MI dalam rangka persiapan dan bisa dijadikan bahan latihan menjawab soal uts/pts di semester genap

Soal UTS PJOK Kelas 6 semester 2 K13 revisi 2018 sesuai dengan materi pelajaran pjok yang diajarkan guru penjasorkes kepada siswa-siswi kelas enam, seperti hal-hal yang berkaitan dengan materi gerak dominan pada lantai, Variasi dan Kombinasi Gerak Dasar Dalam Aktivitas Berirama dan lain sebagainya

Soal PTS Kelas 6 Semester 2 K13 dan Kunci jawaban PJOK Kelas 6 semester 2 2020 tersaji untuk memudahkan siswa-siswi dalam menjawab soal-soal pts

Apalagi Soal dan kunci jawaban penjaskes sd kelas 6 2020/2021, pada laman pendidikanterkini nantinya bisa diunduh secara gratis dalam bentuk file word, sehingga adik-adik dapat dengan mudah belajar menjawab soal untuk persiapan menghadapi ujian penilaian tengah semester genap di tahun ini. 

Pada dasarnya Soal UTS PJOK Kelas 6 semester 2 dan Kunci Jawaban, hampir sama dengan pelaksanaan saat mengikti ulangan PH (Penilaian Harian) maupun mengikuti PAS (Penilaian Akhir Semester) 

Soal PTS PJOK Kelas 6 Semester 2 K13 dan Kunci Jawaban

Langsung saja, berikut Contoh Soal PTS PJOK Kelas 6 Semester 2 K13 dan Kunci Jawaban

Baca Juga: Soal PTS PJOK Kelas 4 Semester 2 K13 dan Kunci Jawaban

Keterangan Soal Latihan PTS PJOK Kelas 6 Semester 2

Soal Pilihan Ganda PJOK Kelas 6 semester 2: 20

Soal Essay PJOK Kelas 6 semester 2: 10

Soal PTS PJOK Kelas 6 Semester 2 2020/2021

Keterangan Soal Latihan PTS PJOK Kelas 6 Semester 2
Soal Pilihan Ganda PJOK Kelas 6 Semester 2: 20
Soal Essay PJOK Kelas 6 Semester 2 : 5
Langsung saja, Berikut Soal PTS PJOK Kelas 6 Semester 2 K13 terbaru

Soal Pilihan Ganda PJOK Kelas 6 semester 2 

1.

 
 


Gambar siswa di atas menunjukkan gerakan ….
a.  Melompat ke depan
b.  Melompat ke belakang 
c.  Guling ke belakang
d.  Guling ke depan
2.  

 
  









Gambar di atas merupakan sebuah gerakan bertumpu dengan menggunakan ….
a. Tangan
b. Kepala 
c. Kaki
d. Lutut 
3. Manfaat melakukan olahraga dengan cara bergantung salah satunya dapat ….
a. Membentuk tubuh bagian kepala
b. Membentuk tubuh bagian kaki 
c. Membentuk tubuh bagian lengan
d. Membentuk bagian panggul
4. Sikap bergantung memiliki nama lain yakni sikap….
a. Sit up
b. Back up
c. Pull up
d. Stand up
5. Sikap gerakan kapal terbang bertujuan ….
a. Melatih keseimbangan badan dan kaki
b. Melatih keseimbangan gerak tubuh
c. Melatih keseimbangan lengan tangan
d. Melatih keseimbangan kaki dan tangan
6.  Gambar sikap anak di bawah ini adalah…..
 










a. Sikap pull up
b. Sikap kapal terbang 
c. Sikap back up
d. Sikap kupu-kupu
7. Melakukan latihan gerakan kedepan dan guling kebelakang dapat melatih kekuatan otot….
a. Otot perut
b. Otot lengan tangan
c. Otot leher
d. Otot bahu
8.  

  
  







Gambar 3 anak diatas menunjukkan gerak …..
a. Tolakan
b. Bergantung 
c.  Putaran
d. Berpindah tempat
9. Pada pernyataan dibawah ini alat/media untuk melakukan lompat kangkang, kecuali ..…
a. Punggung teman
b. Balok kayu
c. Kursi kayu
d. Peti kayu 
10.

  
 


Gambar anak di atas merupakan contoh gerak ….
a. Melayang
b. Putaran 
c. Mendarat
d. Tolakan 

Lebih detailnya, contoh Soal PTS PJOK Kelas 6 Semester 2 K13 dan Kunci Jawaban bisa Anda download secara gratis dalam format word DISINI

Semoga Bermanfaat.

1 Response to "Soal PTS PJOK Kelas 6 Semester 2 K13 dan Kunci Jawaban"